Pages

Jumat, 16 Agustus 2013

Buah Penghilang Jerawat

 



  1. Buah mentimun (buah timun)
  2. Buah tomat
  3. Buah paprika
  4. Alpukat
  5. Buah bluberry
  6. Buah pepaya
  7. Ara

 

Manfaat buah penghilang jerawat

Buah tomat, buah timun dan buah paprika mengandung zat mineral yang bernama silikon nah zat ini sangat baik untuk kesehatan kulit kita. Buah ini juga mengandung zat indeks gylcemic yang rendah serta mampu membantu mengurangi pembekukan darah atau anti pembekuan darah.
Bagaimana dengan buah-buahan penghilang jerawat yang lain, sebetulnya tidak jauh berbeda semuanya memiliki manfaat yang hampir sama yang tentu sangat baik unuk buah penghilang jerawat. Namun yang anda harus ingat tidak mungkin sekali makan akan langsung hilang jerawat anda, namun butuh proses. Dan sebaiknya anda memakan buah penghilang jerawat ini bersama dengan kulitnya untuk hasil yang sangat maksimal Dan sangat baik sekali untuk pencegahan.

0 komentar:

Posting Komentar