Sebelum mengetahui tentang makanan rendah kalori, ada baiknya jika Anda mengenal tentang apa itu kalori. Kalori adalah satuan ukuran makanan yang kita konsumsi sehari-hari.
Semakin rendah nilai
satuannya, maka makanan tersebut cocok bagi Anda yang sedang menjalani diet penurunan
berat badan. Berlaku sebaliknya yaitu semakin tinggi nilai satuan kalori dalam
satu jenis makanan maka makanan tersebut cocok bagi Anda yang sedang diet
penambahan berat badan.
Sedangkan
makanan rendah kalori adalah makanan gizi seimbang yang biasa Anda kenal dengan
sebutan makanan Empat Sehat Lima Sempurna. Sekarang istilahnya sudah
diperbaharui menjadi Pedoman Umum Gizi Seimbang(PGUS).
Pedoman
Umum Gizi Seimbang mempunyai 4 prinsip, antara lain :
1.
Variasi Makanan
2.
Pentingnya pola hidup bersih
3.
Pentingnya pola hidup aktif dan
olahraga
4.
Memantau berat badan ideal
Untuk mempermudah
mempelajari PGUS, dikenal piramida makanan.
Setiap negara
memiliki piramida makanan yang berbeda sesuai dengan budaya dan tempat
tinggalnya. (Tampilkan foto piramida makanan)
Amatilah variasi
jenis makanan dibawah ini berdasarkan kandungan kalorinya.
Karbohidrat :
-
Beras giling : 360 kalori
-
Kentang : 83 kalori
-
Jagung : 307 kalori
-
Singkong : 146 kalori
Protein :
-
Tempe : 149 kalori
-
Ayam : 302 kalori
-
Daging kambing : 154 kalori
-
Daging sapi : 207 kalori
-
Telur ayam : 162 kalori
-
Susu sapi : 61 kalori
-
Telur Bebek : 189 kalori
-
Udang segar : 91 kalori
-
Ikan segar : 113 kalori
-
Tahu : 68 kalori
Serat dan mineral :
-
Kacang panjang : 44 kalori
-
Kol : 24 kalori
-
Tomat : 20 kalori
-
Wortel : 40 kalori
-
Daun pepaya : 79 kalori
-
Kangkung : 29 kalori
-
Daun melinjo : 99 kalori
-
Bayam : 36 kalori
-
Gula pasir : 364 kalori
Dalam daftar tersebut
terdapat kandungan kalori dibawah 40 (rendah), diatas 100 (sedang) dan hampir
400 (cukup tinggi). Untuk menjaga kesehatan, batasilah mengkonsumsi makanan
berkalori tinggi.
sumber : http://menu-sehat-hemat.blogspot.com/2012/08/makanan-rendah-kalori_29.html
0 komentar:
Posting Komentar